Berhati Hatilah Dalam Menggunakan Uang



Terutama bagi para bapak-bapak yang berkerja, jangan sampai uang yang kita peroleh itu dari barang-barang yang haram. Maka di situlah kita harus mempunyai sifat wira’i, kewaspadaan, kehati-hatian dalam segala hal termasuk yang paling sirri/paling rahasia. 

Orang-orang yang memiliki kuasa anggaran dengan membabi buta dengan mencari keuntungan, secara tidak sadar orang ini telah menafkahi keluarganya dengan barang haram.

Barang haram yang apabila kita makan itu pasti memiliki dampak negative baik dalam jangka pedek maupun jangka Panjang. Juga akan berpengaruh kepada anak keturunan kita. Berikut empat bahaya yang timbul dari makanan yang tidak halal.

1. Energi tubuh yang lahir dari makanan haram cendrung dipakai untuk bermaksiat.

2. Terhalang doa

3. Sulitnya menerima ilmu

4. Ancaman keras di Akhirat

Jika kita terbesit untuk makan makanan haram berpikirlah terlebih dahulu. dan ingatlah pada empat bahaya yang akan terjadi. Semoga bermanfaat.

Post a Comment

Previous Post Next Post